
Apa itu RIDI?
RIDI adalah Room of Incubator Development Over Internet. RIDI merupakan aplikasi untuk inkubator dan tenant yang merupakan mitra dari LPDB-KUMKM, lembaga satuan kerja dari Kementerian Koperasi dan UKM RI.
Kemitraan Inkubator merupakan salah satu program LPDB-KUMKM yang bertujuan untuk melakukan inkubasi kepada Koperasi dan UKM, guna mendorong peningkatan kewirausahaan hingga berkontribusi terhadap perekonomian Indonesia.
Program
Kami menyediakan berbagai program untuk mendukung
peningkatan kewirausahaan di masa datang
Inkubasi
Program terintegrasi pembinaan, pendampingan, dan pengembangan melalui lembaga inkubator
Deal Club
Jaringan eksklusif mentor, investor, dan mitra yang di fasilitasi oleh LPDB-KUMKM
Business Matching
Mempertemukan tenant kepada calon pengguna, pelaku bisnis hingga pemerintah pusat/daerah
Fund Fest
Solusi pendanaan bagi startup dengan menghadirkan coaching dan business pitching
Capaian Kinerja
Sebaran Penyaluran LPDB-KUMKM
15.5T
Penyaluran
34
Provinsi
309
Kabupaten/Kota
383 Ribu
UMKM Penerima Dana
3,194
Mitra
Inkubator Mitra LPDB-KUMKM Tahun 2020-2023
23 Miliar
Pendanaan
74
Tenant
19
Lembaga Inkubator
9
Provinsi
826
Tenant Inkubasi
Goals:
6.2M
Investasi
10.7M
Pinjaman
6.8M
Kerja Sama
Lampung

DKI Jakarta


Jawa Tengah

Jawa Timur



Bali

Mitra Inkubator Wirausaha
Lihat lebih lengkap mitra inkubator wirausaha
kami berdasarkan tahun:
Tips dan Informasi✨
Ingin tahu berita tentang inkubator wirausaha
LPDB-KUMKM? Simak di sini!
Filter berdasar kategori